Ketapang biola 1 meter ditanam di pot dengan tampilan bercabang sehingga tampil rimbun menjadi seni dekorasi tanaman hias dialam ruangan yang sangat menarik, tampilan daun ketapang biola cantik yang lebar dan kaku, terlihat bagus. Tampilan daun bertambah menarik ketika tidak banyak bolong atau gerepes
Jenis jenis tanaman ketapang
- Ketapang biola cantik; daun berwarna hijau pekat dengan lebar daun mencapai 3o cm, tumbuh meninggi, cendrung tidak lurus
- Ketapang kencana, daun kecil lembut dengan lebar kisaran 2 cm tumbuh meninggi cendrung lurus, kemudian
- Ketapang laut, daun lebar warna hijau tipis mencapai 15 cm, cendrung lonjong, tumbuh tegak lurus, daun mudah rontok
Tanaman indoor Ketapang biola cantik
- tanaman indoor ukuran 1 meter dengan pot diameter 30 cm, kemudian
- tanaman indoor tinggi 1 meter dengan pot ukuran diameter 40 cm, kemudian
- tanaman indoor tinggi 1,5 meter dengan pot diameter 30 cm, selanjutnya
- tanaman indoor dengan pot diameter 40 cm
Cara perawatan tanaman indoor ketapang biola 1 meter
- melakukan penyiraman rutin
- pemupukan dengan pupuk NPK, kemudian
- Memperbaiki media tanam
- Mengendalikan hama dan penyakit, selanjutnya
- Memotong bagian bawah pot dari akar akar yang akan nembus ke tanah
Kandungan bahan kimia ketapang biola 1 meter
Alkaloid, senyawa fenolik, tanin, terpenoid, orientin, asam benzoat, asam caffeoylquinic, asam lemak dan sphingolipids, flavonoid (termasuk catechins/ procyanidins, glikosida flavonoid terkait-O dan C), arabinose, β-amyrin, β-karoten, β-sitosterol, xanthotoxol.
Khasiat
Mengobati gangguan pernafasan (asma, batuk, sakit tenggorokan), gangguan gastrointestinal (kolik, gangguan pencernaan, kehilangan nafsu makan, dan diare), gangguan inflamasi dan kardiovaskular, mengontol diabetes, mengobati kondisi seperti infeksi jamur, mengobati kecemasan. Memiliki aktivitas antimikroba, antibakteri, dan antioksidan. sumber https://www.socfindoconservation.co.id/plant/1055
RELATED POST
- Jasa Perawatan Taman
- Jasa Perawatan Taman
- Jasa Perawatan Taman | Pengendali Hama Penyakit Tanaman Hias
- Jasa Perawatan Taman | Pengendali Hama Penyakit Tanaman Hias
- Jasa Perawatan Taman | Tukang Taman
- Jasa Perawatan Taman | Tukang Taman
Tinggalkan Balasan